Komunikasi Pedagogik untuk Pengembangan Kemampuan Literasi pada Siswa

· · · ·
· Ika Maryani
Ebook
116
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn More

About this ebook

Buku ini sebagai pegangan dalam mewujudkan komunikasi pedagogik di sekolah yang dapat meningkatkan literasi pada siswa sekolah menengah. Literasi yang dimaksud bukan hanya literasi embaca tapi literasi yang menyangkut aspek spiritual, moral, interpersonal, dan kultural, yang kemudian akan banyak disebut SMIC (Spiritual, Moral, Interpersonal, Cultural). Hal yang banyak menjadi problem dalam pendidikan saat ini, khususnya dalam pembentukan kepribadian di usia-usia kritis yakni rentannya perkembangan remaja di sekolah menengah. Masih banyak arah pendidikan hanya ingin membentuk prestasi siswa yang bersifat akademik, sementara problem-problem yang dihadapi anak pada usia sekolah menengah begitu kompleks. Diharapkan buku ini dapat membantu guru dalam membentuk kepribadian siswa yang lebih siap menghadapi gempuran budaya negatif dengan membentuk aneka macam kecerdasan dalam aspek spiritual, moral, interpersonal, dan kultural.


Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.