STUNTING: Permasalahan dan Penanganannya

· · ·
· UGM PRESS
3.4
5 reviews
Ebook
174
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn More

About this ebook

Stunting merupakan salah satu kasus malnutrisi kronis yang prevalensinya terus meningkat dari tahun ke tahun di Indonesia. Stunting digambarkan status gizi dengan tinggi badan menurut umur yang kurang dari standar pertumbuhan balita normal, yaitu kurang dari -2.0 standar deviasi. Stunting merupakan dampak dari beberapa faktor risiko, antara lain adalah rendahnya ketahanan pangan tingkat keluarga, hygiene sanitasi yang tidak baik, asupan makanan yang tidak tercukupi, dan beberapa determinan sosial. Dampak stunting, antara lain adalah dapat menyebabkan rendahnya kemampuan kognitif motorik dan meningkatkan beberapa risiko penyakit degeneratif. Pada buku ini juga dibahas mengenai program-program penanggulangan stunting dan beberapa penelitian yang berkembang untuk menangani stunting di seluruh dunia.

Ratings and reviews

3.4
5 reviews
Eka Puspita Sari
August 31, 2023
Keren sih, masuk semua penelitiannya. Alhamdulillah dapat referensi tambahan.
Did you find this helpful?

About the author





Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.