Socialite'S Gamble - Mempertaruhkan Sang Sosialita

· Gramedia Pustaka Utama
4,8
8 reviews
E-boek
256
Pagina's
Beoordelingen en reviews worden niet geverifieerd. Meer informatie

Over dit e-boek

Karena diancam tidak akan mendapat warisan, Cara Chatsfi eld terpaksa menjadi nyonya rumah dalam permainan poker penting di kasino milik keluarganya di Las Vegas. Seharusnya tugas tersebut mudah saja, namun setelah diawali dengan keterlambatan penerbangan, sepertinya hal-hal yang tak diinginkan terus berdatangan. Apa yang Cara kira balas dendam kecil-kecilan terhadap seorang pria menyebalkan malah berujung pada skandal baru—padahal ia tengah berusaha mempertahankan citra demi karier modelingnya. Sementara itu, misi balas dendam Aidan Kelly di Vegas nyaris gagal karena Cara, tipe wanita yang paling ia benci. Akan tetapi ketika musuh besarnya malah menjadikan Cara sebagai taruhan, Aidan tak bisa tinggal diam. Dan ketika akhirnya mereka sepakat berpura-pura menjadi pasangan kekasih seperti yang diberitakan media, Aidan pun mendapat kesempatan untuk mengenal Cara yang sesungguhnya.

Beoordelingen en reviews

4,8
8 reviews

Dit e-boek beoordelen

Geef ons je mening.

Informatie over lezen

Smartphones en tablets
Installeer de Google Play Boeken-app voor Android en iPad/iPhone. De app wordt automatisch gesynchroniseerd met je account en met de app kun je online of offline lezen, waar je ook bent.
Laptops en computers
Via de webbrowser van je computer kun je luisteren naar audioboeken die je hebt gekocht op Google Play.
eReaders en andere apparaten
Als je wilt lezen op e-ink-apparaten zoals e-readers van Kobo, moet je een bestand downloaden en overzetten naar je apparaat. Volg de gedetailleerde instructies in het Helpcentrum om de bestanden over te zetten op ondersteunde e-readers.