Buku Referensi Bisnis Model Canvas : Mendesain Rencana Bisnis yang Inovatif

· · ·
· PT. Sonpedia Publishing Indonesia
5.0
1 review
Ebook
164
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn More

About this ebook

Buku Referensi Bisnis Model Canvas : Mendesain Rencana Bisnis yang Inovatif ini merupakan panduan praktis untuk memahami dan menerapkan Business Model Canvas (BMC) dalam merancang rencana bisnis yang efektif. Buku ini dimulai dengan pengantar konsep dasar BMC, sejarah perkembangannya, dan alasan mengapa BMC menjadi alat penting dalam strategi bisnis modern. Bab-bab selanjutnya menjelaskan sembilan blok bangunan utama BMC, seperti Segmen Pelanggan, Penawaran Nilai, dan Arus Pendapatan, serta bagaimana elemen-elemen ini dapat diintegrasikan untuk membentuk model bisnis yang kuat.


Selain itu, buku ini juga membahas strategi pengembangan bisnis menggunakan BMC, termasuk identifikasi peluang pasar dan inovasi produk. Pada bagian akhir, pembaca akan menemukan studi kasus dari berbagai industri yang mengilustrasikan penerapan praktis BMC, serta panduan untuk menghadapi tantangan dalam implementasinya, terutama dalam konteks startup. Buku ini sangat berguna bagi pengusaha dan profesional yang ingin membangun bisnis yang inovatif dan berkelanjutan


Ratings and reviews

5.0
1 review

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.