TEKNOLOGI AUGMENTED REALITY (AR) PADA LONTAR PRASI BALI

· ·
· PT. Sonpedia Publishing Indonesia
5.0
1 review
Ebook
90
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn More

About this ebook

Perkembangan teknologi informasi khususnya teknologi Augmented Reality (AR) telah menjadi bagian dari kehidupan masyarakat pada era society 5.0. Penggunaan teknologi AR telah menginspirasi berbagai sektor, termasuk pendidikan, kesehatan, hiburan, dan digitalisasi budaya. Pada Buku ini menjelaskan perkembangan teknologi AR pada berbagai bidang, adopsi teknologi AR dalam membantu dalam pelestarian lontar prasi Bali, serta menyajikan tutorial membangun aplikasi AR khusus untuk digitalisasi budaya, menggunakan lontar prasi sebagai media marker. Pembuatan aplikasi AR dalam buku ini menggunakan Unity 3D sebagai software pengembangan dan Vuforia sebagai database untuk menyimpan gambar sebagai marker. Buku ini juga dilengkapi dengan langkah - langkah yang sistematis serta dilengkapi dengan gambar sehingga dapat membantu pembaca dalam membuat sebuah aplikasi Augmented Reality. Buku ini dapat menjadi panduan yang berguna bagi pembaca untuk membuat aplikasi AR yang inovatif dan mendukung digitalisasi budaya dengan adopsi teknologi . Dengan demikian, teknologi AR akan semakin memperkaya interaksi pengguna dengan dunia virtual serta dapat memberikan pengalaman interaksi seolah-olah dalam dunia nyata.

Ratings and reviews

5.0
1 review

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.