reportRatings and reviews aren’t verified Learn more
About this eBook
Pascakrisis moneter (1997/1998), perbankan syariah mulai menj adi sistem perbankan alternatif di IndonesiaÑkendati bank syariah telah berdiri di Indonesia sejak 1992Ñsebagai antitesis sistem perbankan konvensional yang goyah ketika krisis moneter. Dalam kurun waktu satu dekade, perbankan syariah mengalami perkembangan yang mengesankan dan signifikan. Perbankan syariah atau perbankan Islam dikembangkan berdasarkan hukum Islam yang bertolak dari larangan untuk tidak memungut maupun meminjam uang dengan tambahan bunga (riba), serta, larangan berinvestasi pada usaha yang dikategorikan haramÑdi mana hal ini tidak dijamin dalam sistem perbankan konvensional. Prinsip/hukum perbankan syariah ditimbang akan melahirkan keseimbangan sistem ekonomi karena dihilangkannya antara lain unsur gharar (spekulasi atau ketidak pastian) umpamanya. Di sini pemberi dana di samping turut berbagi keuntungan juga ikut berbagi kerugian. Uang hanya merupakan media pertukaran dan bukan lagi komoditas, karena tidak dianggap memiliki nilai intrinsik. Buku ini menyajikan permasalahan perbankan syariah secara lengkap, antara lain: riba, konsep-konsep pokok perbankan syariah, al-wadiah, mudharabah, pembiayaan dan jual beli, ijarah muntahiya bittamlik, kerja sama usaha, dan pelayanan jasa.
---
Penerbit Kencana
Prenadamedia GroupÊ
Business & investing
Ratings and reviews
4.3
41 reviews
5
4
3
2
1
Muadz akbar
Flag inappropriate
5 January 2018
SubhannAllah buku ini memberikanntuntuban praktis perbankan syariah di zaman skrng, namun msh ada bagian yg harus diberikan dalil yg jelas agar pembaca tdk salah, sukron JazakAllah Khairan
1 person found this review helpful
Rate this eBook
Tell us what you think.
Reading information
Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Centre instructions to transfer the files to supported eReaders.