Pengantar Hukum Perbankan di Indonesia

· Ideas Publishing
4,5
8 avaliações
E-book
172
Páginas
As notas e avaliações não são verificadas Saiba mais

Sobre este e-book

Sistem perbankan yang semakin berkembang menyebabkan mulai dirasakannya kebutuhan akan keberadaan suatu lembaga stabilisator perekonomian. Lembaga tersebut sampai saat ini dikenal sebagai Bank Sentral. Secara umum, Bank Sentral merupakan lembaga yang memiliki peran penting dalam perekonomian, terutama di bidang moneter, keuangan, dan perbankan. Hal ini nampak dari fungsi dan tujuan Bank Sentral yang tidak sama dengan bank komersial.

Berdasarkan hal tersebut, maka buku ini berusaha mengangkat pembahasan mengenai Bank Sentral. Mulai dari perkembangan Bank Sentral sejak abad ke-17 hingga Bank Sentral pada masa ini yaitu Bank Indonesia. Selain itu, di dalam buku ini menyajikan eksistensi Bank Indonesia serta cara mengatasi permasalahan terhadap bank yang bermasalah baik dari faktor internal maupun eksternalnya. Di samping hal-hal tersebut, kedudukan hukum Bank Indonesia sebagai Bank Sentral juga berusaha disajikan di dalam buku ini.

Classificações e resenhas

4,5
8 avaliações

Avaliar este e-book

Diga o que você achou

Informações de leitura

Smartphones e tablets
Instale o app Google Play Livros para Android e iPad/iPhone. Ele sincroniza automaticamente com sua conta e permite ler on-line ou off-line, o que você preferir.
Laptops e computadores
Você pode ouvir audiolivros comprados no Google Play usando o navegador da Web do seu computador.
eReaders e outros dispositivos
Para ler em dispositivos de e-ink como os e-readers Kobo, é necessário fazer o download e transferir um arquivo para o aparelho. Siga as instruções detalhadas da Central de Ajuda se quiser transferir arquivos para os e-readers compatíveis.