Panduan Penyelidikan Lapangan Hidrogeologi

· Universitas Brawijaya Press
5,0
1 avis
E-book
160
Pages
Les notes et avis ne sont pas vérifiés. En savoir plus

À propos de cet e-book

Buku ajar ini disusun sebagai panduan praktis untuk Penyelidikan Lapangan Hidrogeologi. Buku ini disusun untuk menjelaskan tentang teori dasar Hidrogeologi dan prosedur penyelidikan di lapangan. Dalam buku ini menjelaskan tentang prosedur standar, prosedur merupakan hal yang penting terutama dalam pemeriksaan standarisasi pengumpulan data, menyediakan panduan untuk para mahasiswa yang berminat pada bidang Hidrogeologi atau untuk para praktisi/konsultan yang bergerak dalam bidang air tanah. Buku ajar ini disusun seringkas mungkin, dan diambil dari berbagai referensi yang terkait dengan bidang penyelidikan lapangan. Materi dalam buku ajar ini dipaparkan berdasarkan urutan yang memudahkan bagi mahasiswa dan kalangan umum untuk lebih mudah memahami isi buku ajar yang di sarikan dari berbagai berbagai sumber yang terpercaya secara ilmiah baik dari sumber dalam negeri maupun luar negeri. Terdapat lebih dari 100 standar hidrogeologi lapangan, hal ini merupakan kewajiban ahli hidrogelologi untuk mengevaluasi setiap standar yang ada dan melalukan validasi sebelum menggunakannya. Buku ajar ini masih banyak kekurangan, karena standar baku dibidang hidrogeologi di Indonesia masih sangat terbatas. Masukan dan saran dari pembaca sangat di harapkan. Semoga Buku ajar ini ada manfaatnya.

Notes et avis

5,0
1 avis

À propos de l'auteur

Sholichin Lahir di Gresik, Jawa Timur 1967. Pendikan SD, SMP, SMA di kota Gresik. Lulus menjadi Sarjana Teknik Pengairan Fakultas Teknik Universitas Brawijaya tahun 1991. Sempat bekerja di konsultan Teknik PT Bita Enarcon Engineering, Bandung selama 2 tahun. Tahun 1993 bekerja di PT Indra Karya (persero) penempatan di sorong Papua hingga tahun 1997.
Menjadi dosen tetap di Jurusan Teknik Pengairan mulai tahun1998 hingga sekarang. Gelar Magister bidang Teknik Sipil diperoleh tahun 2002 di Jurusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya. Tahun 2011, Gelar PhD diperoleh dari University of Malaya, Kuala Lumpur Malaysia.
Penulis aktif menjadi pemakalah dalam seminar Nasional dan Seminar Internasional. Penulis juga aktif dalam menulis jurnal Nasional dan Jurnal Internasional yang terindeks Scopus, Copernicus, dan lainnya.

Donner une note à cet e-book

Dites-nous ce que vous en pensez.

Informations sur la lecture

Smartphones et tablettes
Installez l'application Google Play Livres pour Android et iPad ou iPhone. Elle se synchronise automatiquement avec votre compte et vous permet de lire des livres en ligne ou hors connexion, où que vous soyez.
Ordinateurs portables et de bureau
Vous pouvez écouter les livres audio achetés sur Google Play à l'aide du navigateur Web de votre ordinateur.
Liseuses et autres appareils
Pour lire sur des appareils e-Ink, comme les liseuses Kobo, vous devez télécharger un fichier et le transférer sur l'appareil en question. Suivez les instructions détaillées du Centre d'aide pour transférer les fichiers sur les liseuses compatibles.