PESAN IBU DI HARI PERNIKAHANKU

MDP
5,0
1 review
eBook
777
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn more

About this eBook

"Nin," panggil Ibu lembut seraya memegang bahuku pelan dari belakang.

Aku menoleh sekilas seraya tersenyum, sebelum akhirnya kembali menatap diri ini di cermin.

Hari ini adalah hari pernikahanku dengan Mas Dirga. Orang yang beberapa hari lalu ku kenal, namun mampu mengambil hati ini dengan gampang. Ya, aku mengenalnya hanya dalam waktu seminggu. Lalu setelahnya memutuskan menikah dengan matang, karena Mas Dirga berani melamar dan mengucapkan niatnya pada orang tuaku dengan lantang.

"Nindi cantik gak Bu?" ucapku kemudian seraya tersenyum malu-malu.

Aku mengenakan kebaya putih dengan payet yang sangat indah. Dipadukan dengan songket kebaya yang mampu membuat tubuhku terlihat lebih ramping dari biasanya. Tak lupa, siger sunda yang melekat di kepala. Dengan untaian bunga melati yang menjuntai ke bawahnya.

"Cantik banget anak Ibu mah, gak ada saingannya!" sahut Ibu membuatku kembali tersenyum dengan merekah.

"Ah Ibu bisa aja, jadi salting kan jadinya!" ucapku seraya terkekeh kemudian.


Ratings and reviews

5,0
1 review

Rate this eBook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Centre instructions to transfer the files to supported eReaders.