Bersahabat dengan Orang Tua

· Elex Media Komputindo
Ebook
176
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn More

About this ebook

Cinta orang tua yang tulus dan menumbuhkan. Bunda yang mengandung, melahirkan dan merawat dengan kasih sayang. Ayah yang menjaga dan mendidik dengan segala cinta dan perlindungan. Ah, adakah yang tega membalas dengan keburukan? Mungkin kita akan segera mengatakan, åÒTentu tidak ada!åÓ Tapi, yakinkah kita? Sungguh, berbuat baik dan tetap ikhlas merawat orangtua di saat kemampuan mereka sudah menurun bukanlah perkara yang mudah. Seluruh kebutuhan fisik mereka disandarkan pada kita. Makan disuapi, membersihkan tubuh dilayani. Terkadang, mereka kesal dengan pelayanan kita yang tidak sesuai dengan keinginan mereka. Semua perubahan ini mungkin sulit kita terima dengan lapang dada. Beragam keluhan dan penyakit yang menggerogoti tubuh renta mereka sering kali menggerogoti pula kesabaran kita hingga ke titik nadir. DuhaiåÉ apa yang sesungguhnya terjadi dengan orangtua kita? Apakah yang harus kita lakukan untuk mendampingi hari tua mereka? Bagaimana caranya agar kita menjadi anak-anak yang berbakti pada mereka? Buku Bersahabat dengan Orang Tua, memaparkan perubahan-perubahan yang dialami orangtua kita. Menjelaskan ragam penyakit yang menggerogoti tubuh tua mereka. Disajikan dengan bahasa yang menyentuh dan mudah dicerna. Dilengkapi beragam kisah, sejak masa Rasulullah saw, hingga masa kini, untuk kita ambil pelajaran. Buku ini adalah bagian dari ikhtiar kita untuk membersamai mereka meniti jalan surga.

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.