ID.1 IniSeum: Perayaan Ide, Penghormatan pada Keragaman

· Radio Buku
5.0
1 review
Ebook
165
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn More

About this ebook

Indonesia bukanlah pahatan gagasan berwajah tunggal. Ia adalah sebuah pembayangan bersama yang ditopang dari ide yang beragam. Ide atau pikiran yang kemudian bermetamorfosis menjadi ideologi praksis pergerakan sedemikian rupa itu berdialog dan mencari titik kompromi yang terkadang muskil.

Sebagai sebuah panggung, Indonesia adalah persembahan panjang tentang pencarian kebenaran lewat jalan perdebatan dan inovasi. Ide-ide dipertemukan untuk mencari formula, bukan saja bentuk negara, melainkan juga bagaimana mempertemukan keragaman ide dari tuturan bahasa yang berbeda-beda se-Nusantara menjadi sukma ‘persatuan nasional’.

Buku ini rekaman pencarian dan pergulatan dua belas perupa dan pemikir budaya membayangkan Indonesia yang beraneka ragam dalam satu sukma harmoni dalam bingkai ‘persatuan nasional’. Ide menyambung rantai sejarah, politik identitas, simbol negara, feminitas, politik feodal, krisis ekologi, perjamuan harapan merupakan sebagian khasanah yang tereksplorasi dalam buku hasil apresiasi karya dalam pameran di INiSeum Yogyakarta bertajuk “ID”.

Ratings and reviews

5.0
1 review

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.