Model-Model Pembelajaran

· · · · · · · · ·
· Sada Kurnia Pustaka
5,0
2 ulasan
eBook
141
Halaman
Rating dan ulasan tidak diverifikasi  Pelajari Lebih Lanjut

Tentang eBook ini

Buku ini disusun oleh para akademisi dan praktisi yang berasal dari berbagai institusi pendidikan. Pada buku ini tidak bermaksud untuk mengungkap secara keseluruhan model-model pembelajaran, tetapi hanya terbatas pada model-model pembelajaran tertentu. Tim penulis berharap buku ini dapat menjadi tambahan referensi dan pembanding bagi para pembaca maupun para insan akademisi yang ingin menerapkan model-model pembelajaran tersebut. Terdapat 10 model pembelajaran yang disajikan pada tiap bab dalam buku ini diantaranya Model Pembelajaran Discovery, Model Pembelajaran Inquiry, Model Pembelajaran Problem Based Learning (PBL), Model Pembelajaran Project Based Learning (PjBL), Contextual Teaching and Learning (CTL), Model Pembelajaran Kooperatif, Model Pembelajaran Numbered Head Together, Model Pembelajaran Word Square, Model Pembelajaran Hybrid Learning, dan Model Pembelajaran Self Organized Learning Environment (SOLE)

Rating dan ulasan

5,0
2 ulasan

Beri rating eBook ini

Sampaikan pendapat Anda.

Informasi bacaan

Smartphone dan tablet
Instal aplikasi Google Play Buku untuk Android dan iPad/iPhone. Aplikasi akan disinkronkan secara otomatis dengan akun Anda dan dapat diakses secara online maupun offline di mana saja.
Laptop dan komputer
Anda dapat mendengarkan buku audio yang dibeli di Google Play menggunakan browser web komputer.
eReader dan perangkat lainnya
Untuk membaca di perangkat e-ink seperti Kobo eReaders, Anda perlu mendownload file dan mentransfernya ke perangkat Anda. Ikuti petunjuk Pusat bantuan yang mendetail untuk mentransfer file ke eReaders yang didukung.