Mendengarkan dengan Hati

Gramedia Pustaka Utama
eBook
119
Halaman
Rating dan ulasan tidak diverifikasi  Pelajari Lebih Lanjut

Tentang eBook ini

Saat ini, seni mendengarkan secara mendalam adalah suatu kekuatan super. Jika dapat membuat seseorang merasa didengarkan, Anda tidak akan menemui kesulitan untuk meraih hatinya. Dan hal itu tidak sesulit dan serumit yang Anda bayangkan.


Mendengarkan dengan Hati adalah buku tentang hubungan. Suatu hubungan harus bersifat memberi dan menerima—apakah Anda menerima lebih dari yang Anda berikan? Apakah Anda membuat orang merasa nyaman bersikap terbuka kepada Anda? Apakah Anda mendengarkan dengan baik, atau tanpa Anda sadari Anda adalah orang yang narsis dalam suatu hubungan? Inilah waktunya mempelajari keterampilan yang tidak hanya membantu orang saat dibutuhkan, tetapi juga menciptakan persahabatan baru dengan siapa saja—karena, siapa yang tidak suka didengarkan?


Patrick King adalah penulis buku laris internasional dan pelatih keterampilan sosial. Tulisannya mengambil berbagai sumber, mulai dari penelitian ilmiah, pengalaman akademis, sampai pengalaman nyata.

Beri rating eBook ini

Sampaikan pendapat Anda.

Informasi bacaan

Smartphone dan tablet
Instal aplikasi Google Play Buku untuk Android dan iPad/iPhone. Aplikasi akan disinkronkan secara otomatis dengan akun Anda dan dapat diakses secara online maupun offline di mana saja.
Laptop dan komputer
Anda dapat mendengarkan buku audio yang dibeli di Google Play menggunakan browser web komputer.
eReader dan perangkat lainnya
Untuk membaca di perangkat e-ink seperti Kobo eReaders, Anda perlu mendownload file dan mentransfernya ke perangkat Anda. Ikuti petunjuk Pusat bantuan yang mendetail untuk mentransfer file ke eReaders yang didukung.