MANAJEMEN PEMASARAN

· · ·
· Penerbit Widina
5,0
1 anmeldelse
E-bog
134
Sider
Bedømmelser og anmeldelser verificeres ikke  Få flere oplysninger

Om denne e-bog

Manajemen Pemasaran merupakan proses menganalisis, merencanakan dan memantau serta mengendalikan kegiatan pemasaran. Buku Manajemen Pemasaran ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan tentang proses manajemen pemasaran pada perusahaan agar berjalan secara efektif dan efisien. Pemasaran menjadi sebuah kegiatan penting dari suatu perusahaan dan sistem keseluruhan operasi bisnis. Pemasaran merupakan garda terdepan keberhasilan suatu perusahaan dalam memperoleh keuntungan dengan menjual barang atau jasa yang dihasilkan perusahaan.


Pokok Bahasan dalam buku Manajemen Pemasaran ini membahas tentang konsep manajemen pemasaran, memahami perilaku pembeli, mengidentifikasi segmenting, targeting dan positioning, bauran pemasaran, produk, price, promotion, place, pemasaran online, digital marketing, pemasaran social media, market place, aspek nilai, kepuasan dan loyalitas pelanggan, dan pemasaran dalam persfektif islam.


Buku ini sangat bermanfaat untuk para mahasiswa dan dosen yang akan mempelajari ilmu tentang manajemen pemasaran baik secara teoritis maupun praktis. Memahami isi buku ini akan meningkatkan pemahaman tentang manajemen pemasaran secara luas.

Bedømmelser og anmeldelser

5,0
1 anmeldelse

Bedøm denne e-bog

Fortæl os, hvad du mener.

Oplysninger om læsning

Smartphones og tablets
Installer appen Google Play Bøger til Android og iPad/iPhone. Den synkroniserer automatisk med din konto og giver dig mulighed for at læse online eller offline, uanset hvor du er.
Bærbare og stationære computere
Du kan høre lydbøger, du har købt i Google Play via browseren på din computer.
e-læsere og andre enheder
Hvis du vil læse på e-ink-enheder som f.eks. Kobo-e-læsere, skal du downloade en fil og overføre den til din enhed. Følg den detaljerede vejledning i Hjælp for at overføre filerne til understøttede e-læsere.