Kejebak Friendzone (Snackbook)

· Novela
4,7
21 avaliações
E-book
51
Páginas
As notas e avaliações não são verificadas Saiba mais

Sobre este e-book

Arash merasa Eril adalah sahabat ceweknya yang paling ajaib. Bagi Arash, Eril nggak seperti teman-teman ceweknya yang lain. Eril tomboy, cuek, dan sebenarnya cukup songong. Nggak ada manis-manisnya.

Bareng Eril, hari-hari Arash jadi makin seru. Banyak pengalaman baru yang ia rasakan bersama Eril. Cewek itu juga yang akhirnya mengenalkannya akan cinta. Arash juga nggak nyangka bisa jatuh hati kepada cewek tengil itu. Beranikah Arash menyatakan cinta kepada sahabat yang mungkin saja akan meledeknya habis-habisan?


[Mizan, Bentang Pustaka, Novela, Ebook, Digital, Novel, Romance, Ringan, Muda, Indonesia]

snackbook bentang

Classificações e resenhas

4,7
21 avaliações

Sobre o autor

Nanda D. Amilla adalah gadis pencinta hujan yang hebat, lahir 20 tahun yang lalu pada 16 Oktober 1996 dari rahim seorang perempuan cantik bersuamikan lelaki tampan. Ia mengabadikan setiap perjalanan hidupnya lewat tulisan, jepretan, dan hujan-hujanan. Saat ini ia tercatat sebagai mahasiswa aktif di Universitas Muhammadiyah Sumatra Utara (UMSU), Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia.Ia menulis sejak SD, tetapi mulai aktif mengikuti lomba dan mengirim karyanya ke media saat duduk di bangku SMA. Beberapa karya puisi, cerpen, maupun opininya sudah pernah terbit di beberapa media lokal maupun luar daerah. Penulis yang suka merasa keren tiap kali bangun tidur ini juga termaktub dalam antologi cerpen seri Cekers Go Green. Juga pernah menelurkan satu buah antologi cerpen tunggal berjudul Goresan Pena Nanda.Pencinta kopi, puisi, dan narasi ini membenci semangka, kecoa, dan serangga. Mari saling sapa di beberapa akun media sosial miliknya:Surel: [email protected]

Avaliar este e-book

Diga o que você achou

Informações de leitura

Smartphones e tablets
Instale o app Google Play Livros para Android e iPad/iPhone. Ele sincroniza automaticamente com sua conta e permite ler on-line ou off-line, o que você preferir.
Laptops e computadores
Você pode ouvir audiolivros comprados no Google Play usando o navegador da Web do seu computador.
eReaders e outros dispositivos
Para ler em dispositivos de e-ink como os e-readers Kobo, é necessário fazer o download e transferir um arquivo para o aparelho. Siga as instruções detalhadas da Central de Ajuda se quiser transferir arquivos para os e-readers compatíveis.