Istri Presiden : Jasa Publish Ebook SCP

· Snowdrop Creative Partner
4,8
4 ulasan
eBook
287
Halaman
Rating dan ulasan tidak diverifikasi  Pelajari Lebih Lanjut

Tentang eBook ini

Azalea Edward harus menerima kenyataan pahit saat dokter menyerahkannya surat keterangan kesehatannya yang menyatakan kalau dia mengalami kanker lambung. Setelah hidup dalam penderitaan bersama mertua kejam, takdir malah memberikannya pil pahit lain berupa kematian di usianya yang terbilang masih muda.


Saat dia tahu waktunya tidak akan lama, Azalea hanya mau membalas mereka semua. Menjatuhkan mertuanya yang memperbudaknya. Dan tentu saja memberikan pukulan telak pada suami yang sudah dia nikahi selama dua tahun tapi pertemuan mereka bisa dihitung dengan jari.


Dimulailah kisah Azalea yang menjadi perempuan bar-bar. Apakah yang akan terjadi saat pria yang selalu mengabaikannya itu akhirnya tahu kalau istrinya ada diambang kematian? Pedulikah Archie Jenkins atau tetap abai pada perempuan yang tidak dicintainya itu?

Rating dan ulasan

4,8
4 ulasan

Beri rating eBook ini

Sampaikan pendapat Anda.

Informasi bacaan

Smartphone dan tablet
Instal aplikasi Google Play Buku untuk Android dan iPad/iPhone. Aplikasi akan disinkronkan secara otomatis dengan akun Anda dan dapat diakses secara online maupun offline di mana saja.
Laptop dan komputer
Anda dapat mendengarkan buku audio yang dibeli di Google Play menggunakan browser web komputer.
eReader dan perangkat lainnya
Untuk membaca di perangkat e-ink seperti Kobo eReaders, Anda perlu mendownload file dan mentransfernya ke perangkat Anda. Ikuti petunjuk Pusat bantuan yang mendetail untuk mentransfer file ke eReaders yang didukung.