KKPK Menari di Pelangi

· DAR! Mizan
4.4
152 reviews
Ebook
136
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn More

About this ebook

?Lihat itu!? seru Bidadari Merah sambil menunjuk keluar jendela. ?Hujan permen?? ujar Dwi pelan. ?Benar, hujan permen! Ayo, kita turun ke bawah dan menari-nari di halaman!? ajak Bidadari Ungu. Nisa memiliki seorang sahabat, Dwi, namanya. Orangnya cantik, pendiam, dan lembut. Nisa sangat mencintai sahabatnya ini. Mereka selalu bersama di setiap kesempatan. Namun, kebersamaan mereka harus berakhir karena kejadian yang tidak disangka-sangka. Namun, Nisa bermimpi dan melihat sahabatnya, Dwi dan bidadari sedang menari di antara hujan permen warna-warni. Bisa pun kembali tersenyum. Selamat jalan sobatku .... [KKPK, DAR Mizan, Cerita, Anak, Indonesia]

Ratings and reviews

4.4
152 reviews
Silungkang 2299
September 30, 2024
cerita nya bagus dan gw suka aja
Did you find this helpful?
OLVATIN MILK
April 11, 2020
seru banget sih aku suka banget 👍👍
Did you find this helpful?

About the author

Assalamu ‘alaikum .…

Hallo, Teman-Teman semua! Namaku Ayunda Nisa Chaira. Teman-Teman panggil aku Yunda aja, ya …! Yunda lahir di Jakarta, 30 Oktober 1997. Sekarang, Yunda duduk di kelas VII SMPN 49 Jakarta, lho. Hobi Yunda banyak banget, mulai dar

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.